Recent Comments Blogger dengan Gambar Profile

BIO KOMPUTER - Beberapa waktu yang lalu, telah dipublish artikel tentang Widget Recent Comments dengan style scroll bar pada sisi kanan gadget.  Artikel kali ini masih seputar Widget Recent Comments tetapi dengan style yang sedikit berbeda.  Script widget yang dibuat oleh Muhammad Supendi ini, akan mengambil image profile blogger yang ditampilkan sebagai avatar di samping komentar pengunjung.


Widget ini bisa dijadikan pilihan untuk menampilkan komentar terbaru pengunjung, pada side bar blog anda, disamping tampilannya yang cukup minimalis widget ini juga menghemat space blog karena komentar pengunjung yang ditampilkan sangat singkat dan bisa diatur sesuai kebutuhan.  Cara menambahkan gadget ini cukup mudah, anda hanya menambahkan gadget type HTML/Javascript pada layout blog dan masukkan script widget recent comments ke dalamnya dan simpan gadget dengan menekan tombol Save.

Agar lebih jelas ikuti langkah seperti di bawah ini :
  • Login ke blogger dengan ID anda
  • Pada halaman dashboard blogger klik link nama blog anda
  • Pilih menu Layout pada sisi kiri halaman
  • Selanjutnya klik Add a Gadget ->> pilih gadget type HTM/Javascript
  • Copy script di bawah ini dan masukkan ke dalam kota content gadget HTML/Javascript pada kotak title masukkan RECENT COMMENTS atau sesuaikan dengan keinginan anda.
 ===========================================================








  ===========================================================
  • Klik tombol Save untuk menyimpan Gadget
  • Periksa blog anda dan ucapkan Alhamdullilah..

NOTE :

Untuk customization sebelum anda menyimpan gadget

  • Ganti kode yg berwarna merah tebal dengan URL Blog anda
  • Sesuaikan jumlah komentar yang akan di tampilkan dengan mengganti angka pada kode numComments  = 5 dan max-results=5 kedua angka pada kode ini harus sama.
  • Untuk menyesuaikan banyak karakter komentar yang akan ditampilkan silahkan sesuaikan angka pada kode characters  = 40

No comments:

Post a Comment

silahkan tinggalkan jejak brow.
gunakan bahasa yg sopan dan jelas.okey??